Welcome!

Welcome!

Rabu, 17 Desember 2014

[Pembahasan Hero] Maid

Assalamu'alaikum Wr. Wb


Saya akan Membahas tentang Rare Hero! Yaps! Kali ini Maid yang akan Saya Bahas!
Cekibrot! ^_^)

________________________________________________________________________

About

Maid Adalah Hero Rare ke-9 (/Hero ke-106 di Korea Lost Saga) yang Diupdate di Lost Saga Indonesia Setelah Devil . Maid Identik dengan Pakaiannya yang persis seperti Pelayan Hotel
________________________________________________________________________

Basic Attack

Basic Attack Maid terdiri dari 4 Hit .

*Pada Hit Ketiga kita dapat melakukan Jump Cancel
*Hit Ketiga membuat Musuh menjadi dalam keadaan Lifted, Namun Masih dalam keadaan Standing .
*Hit Keempat membuat Musuh menjadi dalam keadaan Launched .

________________________________________________________________________

D Hold

D Hold (/D Tekan) Pada Maid Memiliki kesamaan dengan Skill Helm nya . Yakni Sama-sama membawa Musuh atau Mengkontrol kemana Musuh bergerak . Namun Bedanya D Hold pada Maid memiliki Gauge . 
D Hold pada Maid tidak memiliki Efect Ground Hit (/Hit ketika Musuh Knocked Down) .

*Tekan D Hold Untuk Membawa .
*Dalam Keadaan Membawa, Tekan D Untuk Membuang Musuh .
*Jika terbentur Tembok/Benda Lainnya (/Barricade), Maka Musuh akan terbuang.terlempar Otomatis .
*Jika Gauge Habis, Maka Musuh akan terbuang/terlempar Otomatis .

________________________________________________________________________

Dash Attack

Dash Attack Pada Maid sama Hal nya Seperti Dash Attack Pada Viking . Yakni Sama-sama membuat Musuh menjadi dalam keadaan Launched . Dash Attack pada Maid juga Memiliki Jump Cancel

________________________________________________________________________

Double Dash Attack

Double Dash Attack pada Maid Menyebabkan Knock Back pada Musuh .

________________________________________________________________________

Jump Attack

Jum Attack Pada Maid Memiliki 2 Effect yang Berbeda . Tergantung Kondisi Musuh .

Kondisi Pertama :

Apabila Musuh dalam Keadaan Standing, Jika Musuh terkena Jump Attack dari Maid maka akan mengakibatkan Musuh menjadi berada dalam keadaan Half-Fainted, Apabila 2x Terkena Jump Attack dalam Keadaan Standing, maka akan mengakibatkan Musuh berada dalam keadaan Fainted .

Kondisi Kedua :

Apabila Musuh dalam Keadaan Airbone, Jika Musuh terkena Jump Attack dari Maid maka akan mengakibatkan Musuh mengalami Bounce (Max 2x)

________________________________________________________________________


Jump D Hold


Sama Hal nya Seperti Jump Attack, Jump D Hold (/D Teken) pada Maid Memiliki 2 Effect Hit yang berbeda!


Kondisi Pertama :

Apabila Musuh dalam Keadaan Standing . Maka Max Hit dari Jump D Hold Maid adalah 3 Hit . Membuat Musuh menjadi berada dalam Keadaan Knocked Down .


Kondisi Kedua :

Apabila Musuh dalam Keadaan Knocked-Down . Maka Hit dari Jump D Hold Hanya 1 Hit Saja . Kondisi ini Dinamakan Ground Hit .
________________________________________________________________________

Counter Attack

Maid adalah Salah Satu Hero Rare yang mempunyai Basic Counter . Counter Attack pada Maid Menyebabkan Musuh menjadi berada dalam Keadaan Stiffed .
________________________________________________________________________

Skill

Skill Aksesoris

Skill Aksesoris pada Maid adalah Membuat Musuh Stun, Namun Stunnya tergolong Lucu dan Unik! Karena Mengajak Lawan Minum teh . Tapi Walaupun Musuh dalam Keadaan Stun, Musuh malah Mendapat Invisible Buff . Skill ini dapat digunakan saat Musuh dalam Keadaan Knocked-Down (/Ground Hit)

Skill Helmet

Seperti yang sudah Saya bilang bahwa Skill Helmet pada Maid memiliki Kesamaan dengan D Hold Nya . Namun, Skill Helmet hanya dapat Membawa 1 Orang saja, Sedangkan D Hold Nya dapat Membawa Lebih dari 1 Orang .

Skill Armor

Selain Skill Aksesoris, Maid juga Memiliki Skill lain yang dapat digunakan ketika Musuh dalam Keadaan Knocked-Dwon . Yaps! Skill Armor! Skill Armor pada Maid yakni Menarik Musuh dengan Animasi seperti Menyedot Debu . Namun, Skill Armor pada Maid hanya dapat Menjangkau Musuh yang ada di Depannya saja .

Skill Senjata

Skill Senjata pada Maid Memiliki kesamaan dengan Skill Aksesoris pada Cyborg . Namun Bedanya Skill Senjata Maid Membuat Debu dengan cara Menyapu Field .


________________________________________________________________________

Untuk Lebih Jelasnya Silahkan Lihat : Disini!
Untuk Game Play nya Silahkan Lihat : Disini!

________________________________________________________________________

Belum tau Arti dari Istilah-istilah diatas? Silahkan Check Disini! ^o^
________________________________________________________________________

Sekian dari Saya,
Wassalamu'alaikum Wr. Wb

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Weekly most viewed